sql

Besi Kanal CNP 60x30x1.60mm x 6M

Rp. 195.000
Update Terakhir
15 Mar 2024
Negara Asal
Indonesia
Pembelian Min
1 Pieces
DESKRIPSI BESI CNP
Sesuai dengan namanya, Besi CNP merupakan produk baja dalam kategori baja profil yang memiliki bentuk fisik seperti huruf C pada penampangnya. Di pasar Indonesia, besi CNP sering disebut pula sebagai besi kanal CNP, balok purlin, kanal C, lipped channel, maupun profil C. Dengan begitu, nama besi CNP memang sangat beragam.
Kanal C dibuat melalui proses fabrikasi dari lembaran plat besi lembaran maupun plat besi gulungan (coil). Plat besi yang akan diproses menjadi besi kanal C akan melalui proses pemotongan (cutting), pembentukan (forming), dan proses tekan (pressing) hingga memiliki penampang seperti huruf C. Kanal C biasanya memiliki spesifikasi SPHC atau dibuat dari plat hitam. Oleh sebab itu, besi CNP termasuk dalam kategori flat product, bukan long product.
Besi CNP memiliki ukuran yang beragam tergantung dari keperluan penggunaan. Namun, CNP 100, CNP 125, dan CNP 150 adalah ukuran kanal C yang paling sering digunakan. Ukuran kanal C memiliki standar panjang 6 meter. Kode 100, 125, dan 150 pada ukuran kanal C menunjukkan ukuran lebar badan CNP. Sedangkan ukuran tinggi kaki dan kupingan akan mengikuti. Selain ukuran tersebut, besi CNP juga tersedia dalam ukuran CNP 75 dan CNP 200.
FUNGSI BESI CNP
Fungsi besi CNP dalam konstruksi bangunan yang utama adalah sebagai tahanan atau rangka atap bangunan yang lebih dikenal sebagai purlin. Selain itu besi CNP juga berfungsi sebagai penutup dinding (girts), bingkai dan rangka pada komponen arsitektur, serta komponen pada truss. Dalam industri otomotif, besi CNP merupakan salah satu komponen penyusun bak truk.
Lihat Selengkapnya

Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan download PDF ini :

Ulasan

/5
Ulasan
5
4
3
2
1

Foto dari Pembeli

Ulasan dari Pembeli

Filter
Semua
Dengan Foto
5
4
3
2
1
Minta Penawaran
Produk Siap di Pesan
Rp 0
1